
Sosialisasi Operasi Zebra 2018, Kapolres Kunjungi Ketua PN dan Kajari Selayar
SOROTMAKASSAR -- Kepulauan Selayar. Dalam rangkaian pelaksanaan Operasi Zebra 2018 oleh Polres Kepulauan Selayar, selain kegiatan operasi dilapangan, juga dilakukan dalam bentuk sosialisasi.