
Jelang Pendaftaran Tutup 19 September, Peminat Maba Unismuh Makassar Melonjak, Capai 6057 Orang
SOROTMAKASSAR -- Makassar.
Menjelang penutupan pendaftaran mahasiswa baru 19 September 2020 mendatang, peminat mahasiswa baru mengalami lonjakan cukup signifikan. Data terakhir, Sabtu (05/09/2020) sore, peminat telah mencapai 6057 orang.