KH Muchtar Adam : Politik Uang Sangat Merusak Tatanan Negara


SOROTMAKASSAR -- Selayar.

Pimpinan Pondok Pesantren Al Qur'an Babus Salam Bandung, Jawa Barat, KH Muchtar Adam dalam keterangan persnya di Bandung melalui telpon selulernya, Senin (24/06/2019) kemarin kepada media ini menegaskan, melihat fenomena yang terjadi selama dalam proses Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati khususnya di Bumi Tanadoang Selayar, pertarungan politik yang notabene selalu mengandalkan kekuatan uang, mestinya mulai hari ini rakyat sudah saatnya untuk diberikan pendidikan moral akan dampak negatif terburuk yang dapat ditimbulkan dari money politic itu. Salah satunya, sangat merusak tatanan dalam berkehidupan berbangsa dan bernegara.
Selengkapnya...

Hampir Pasti Prof Akbar Silo Diusung Partai Koalisi


SOROTMAKASSAR -- Selayar.

Sudah hampir dipastikan Prof Dr Drs H Akbar Silo Patta Undjung, MS diusung oleh partai koalisi di Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kepulauan Selayar pada September 2020 mendatang. 

Selengkapnya...

Ketua KPUD Selayar : Tahapan Pilkada Selayar Dimulai September 2019

SOROTMAKASSAR -- Selayar.

Proses penyelenggaraan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kepulauan Selayar untuk periode 2021-2024 akan dimulai setelah launching Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) tentang Pilkada pada September 2019 yang akan datang.

Selengkapnya...

Drs. H. Hasanuddin DM, MSi : Praktik Politik Uang Hancurkan Kehidupan Demokrasi

SOROTMAKASSAR -- Selayar.

Mantan Ketua Dewan Pimpinan Wilayah Persatuan Masyarakat Selayar (DPW Permas) Sulawesi Tenggara, Drs H Hasanuddin DM, M.Si kembali mengingatkan masyarakat Selayar termasuk orang Selayar yang ada diperantauan untuk menghindari praktik money politic di Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kepulauan Selayar pada September 2020 mendatang.

Selengkapnya...

Artikel Selanjutnya...

Politik

Pendidikan

Seputar Sulawesi

Opini

Berita Makassar

Kuliner Nusantara

Newsletter

WWW.SOROTMAKASSAR.COM

Taman Telkomas, Jln Satelit IV No. 64 Makassar, Sulawesi Selatan.
Telp/HP : 0411-580918, 0811448368, 082280008368.

Jln Sultan Hasanuddin No. 32 (Kembang Djawa) Makassar, 
Sulawesi Selatan. Telp/Hp : 0811446911. 

Copyright © 2018 SOROTMAKASSAR.COM. All Rights Reserved.

REDAKSIDISCLAIMER | IKLAN