
Warga Mata Allo Tuntut Penentuan Tapal Batas Desa
SOROTMAKASSAR - MAKASSAR.
Warga Desa Mata Allo yang terdiri dari ahli waris Keluarga Besar Tentara (KBT) menuntut agar Camat Bontomarannu segera melakukan penentuan tapal batas Desa Mata Allo, Romangloe dan Sokkolia.