Rutin Sambang, Bhabinkamtibmas Pulau Kodingareng Ingatkan Gangguan kamtibmas

SOROTMAKASSAR - MAKASSAR.

Ingatkan warga binaannya untuk selalu waspada terhadap gangguan kamtibmas, Bhabinkamtibmas Pulau Kodingareng Aiptu H Abdul Hafid
terus rutin melakukan sambang.

"Menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat merupakan tugas utama seorang Bhabinkamtibmas, yang tak henti-hentinya mengingatkan kepada warganya selalu bersinergi dengan Polri untuk menjaga Kamtibmas disekitar lingkungan tempat tinggalnya," papar Kasubsipenmas Sihumas Aipda Adil, Selasa (29/11/2022).

"Dengan secara intens menyambangi warga binaannya, Bhabinkamtibmas Kodingareng memberikan imbauan dan mendengar keluhan warga terkait ancaman gangguan kamtibmas sekaligus menjalin silaturahmi yang lebih erat," terang Kasubsipenmas Sihumas Polres Pelabuhan Makassar. (*)

Politik

Pendidikan

Opini

Berita Makassar

Kuliner Nusantara

Newsletter

WWW.SOROTMAKASSAR.COM

Taman Telkomas, Jln Satelit IV No. 64 Makassar, Sulawesi Selatan.
Telp/HP : 0411-580918, 0811448368, 082280008368.

Jln Sultan Hasanuddin No. 32 (Kembang Djawa) Makassar, 
Sulawesi Selatan. Telp/Hp : 0811446911. 

Copyright © 2018 SOROTMAKASSAR.COM. All Rights Reserved.

REDAKSIDISCLAIMER | IKLAN