Akses ke Obyek Wisata Kayu Angin Gunakan Jembatan Darurat

SOROTMAKASSAR - KOLAKA.
 
Selama 13 tahun merintis dan mengelola Obyek Wisata Pantai Kayu Angin di Desa Liku,  Kecamatan Samaturu,  Kabupaten Kolaka, Bastian  harus bekerja  keras dari nol. Kondisi awal masih berupa hutan yang tidak tergarap dan tidak punya nilai ekonomi.

Selengkapnya...

Ramadhan 1443 H, Masjid Babussalam Desa Malaha Kolaka Kembali Ramai

Laporan: Andi Nuralifah
Mahasiswa Ilmu Komunikasi Unismuh Makassar

SOROTMAKASSAR -- KOLAKA.

Bulan Suci Ramadhan 1443 H, suasananya kembali mulai ramai setelah dua tahun terakhir dilanda wabah Covid-19 dengan pembatasan sosial yang cukup ketat. Dengan melandainya kasus Covid, warga Desa Malaha, Kecamatan Samaturu Kolaka, tampak ramai ke masjid, salah satunya di Masjid Babussalam.

Selengkapnya...

Ketua PWI Pusat Bidang Organisasi Launching pedomanrakyat.co.id di Jasmine Room Hotel Claro Kendari

SOROTMAKASSAR - Kendari.

Bertepatan Hari Pers Nasional (HPN), Ketua PWI Pusat Bidang Organisasi, Zulkifli Gani Ottoh, SH memimpin acara launcing/peluncuran media online pedomanrakyat.co.id, Rabu 9 Februari 2022 di Ruang Jasmine, Claro Hotel di Kendari.

Selengkapnya...

Wapres : Digitalisasi Dorong Pertumbuhan Ekonomi Masyarakat

SOROTMAKASSAR - Kendari.

Digitalisasi saat ini turut mengubah praktik keseharian masyarakat. Destruktif teknologi juga memengaruhi banyak kebijakan negara, yang menuntut keberanian perubahan.

Selengkapnya...

WWW.SOROTMAKASSAR.COM

Taman Telkomas, Jln Satelit IV No. 64 Makassar, Sulawesi Selatan.
Telp/HP : 0411-580918, 0811448368, 082280008368.

Jln Sultan Hasanuddin No. 32 (Kembang Djawa) Makassar, 
Sulawesi Selatan. Telp/Hp : 0811446911. 

Copyright © 2018 SOROTMAKASSAR.COM. All Rights Reserved.

REDAKSIDISCLAIMER | IKLAN