
Mengancam Gunakan Parang di Desa Taring, Dua Terduga Pelakunya Berhasil Dibekuk Unit Resmob Satreskrim Polres Gowa
SOROTMAKASSAR - GOWA.
Unit Resmob Satreskrim Polres Gowa di bawah pimpinan Kanit Resmob IPDA Andi Muhammad Alfian, SH pada Kamis (24/4/2025) dini hari sekitar pukul 03.45 WITA, berhasil membekuk dua terduga pelaku tindak pidana pengancaman di Desa Taring, Kecamatan Biringbulu, Kabupaten Gowa.